-->

MUDRA UNTUK LOA

 MUDRA ITU adalah Simbol, ada yang menyebut sebagai segel. 
Analoginya : Misal dua orang main walky-tlaky di frekuensi 123, ada hubungan di sana, bila salah satu menaikkan frekuensi satu saja maka auto tidak konect. 

Ada Hasta Mudra / Tangan 

elemen kehidupan berkorelasi dengan lima elemen energi dan jari  jemari kita. 

Jempol ; Api 
T : Angin 
T : Space 
M : Air 
K ; Tanah 

Giyan : Menggunakan energi Matahari (membuka) 
Chin : Menggunakan energi Bulan (Menghadap bawah) 

Dalam TradisiTradisi
Tidak perlu dipertanyakan dengan terlalu jauh, Tidak mengandalkan akal. 

Grounding : sudah kita bahas di artikel sebelumnya. 

Saat ini kita bahas : Keberlimpahan 
Satu Konsep yang sering kita dengar yaitu : LOA 
Memancarkan energi frekeunsi tertentu - sehingga semesta merespon-Nya 

Semua yang ada dalam kehidupan kita : Semua ada dalam diri kita - meskipun dalam bentuk energi. 
Semesta dalam LOA : Sebagai refleksi - sebagai Cermin. 
Bagaimana terus menjaga / mengelola satu eksistensi energi dalam diri kita senantiasa memancar - yaitu energi keberlimpahan. 

Bagaimana Gesture Mudra : Yaitu KUBER - KUBRA 
Ibu jari menempel jari telunjuk dan tengah. Manis dan Kelingking melipat / menggenggam. 
Jari jemarinya berfungsi membangkitkan energi-energi halus, getaran-getaran kecil. #subtle_energi 

Bayangkan seperti memegang satu helai tisu. saat praktek mudra. 
Kita pribadi halus / smoot, kondisi fisik dalam keadaan rileks, agar rileks : Nyamankan diri. 

2. Bagaimana menenangkan pikiran 
dengan Pranayama : memperpanajang / memperlebar pola nafas kita. 

kalau vipasana : Pikiran itu diamati, tidak diberi arti - Nanti akan kita kulik lebih dalam, 

???? 
Halus itu bukan hanyut, definisi yang paling mudah tentang meditasi : menjadi master atas pikiran kita. 
Namun dengan halus ini, kita punya sikap atas pikiran tersebut. 
Energi paling purba dalam interaksi dengan semesta yaitu : TENANG DAN TEGAS. 
Itulah energi yang eksis - saat interaksi dengan kesemestaan. 
Tenang : Tidak terlalu senang / Sedih, Tidak terlalu berani / Takut. 
Tegas : No - Yes. - Tidak ada mungkin. 

Menjadi master atas diri kita (pikiran kita) dengan sikap tenang dan tegas. 

Saat meditasi berhadapan dengan sesuatu yang weird - kita perlu Tenang dan Tegas. 
Sehingga Anda tidak mengalami Cemas 
saat Anda meditasi : mengalami kebahagiaan. 
Kita menuju ke diri kita asali. 
Bahkan tidak ada emosi, tidak ada pemaknaan. 

Energi tenang dan tegas : dalam LOA sangat Bagus - 
Sehingga tidak ada keraguan. 

Metafora Meditasi : 
Kita satu entitas - ikut arus, tapi kita punya sikap _
pada titik tertentu kita harus bagaimana- 

PEMODELAN MEDITASI :
1. SEBELUM MEDITASI : kita dalam kondisi fisik, terjadi sinkoron/asinkron antara mental dan fisik 
2. selanjutnya kita bergeser ke Bawah (Pikiran) 
3. Level berikutnya masuk ke Level Energi - ibarat lubang-lubang - Kita larut dalam tataran energi (subtle) 

Yuk Praktek Meditasi !!!!!

Meditasi Tradisi 
Gabungkan semuanya - Padmasana harus seperti ini, Mudra ini, Mantra ini. Semua tertentu. 
setiap keinginan saya, sudah clear di awal. Jadi saat meditasi : sudah tidak ada keinginan lagi. Karena Meditasi tidak bermain di pikiran, kita mau memancarkan frekuensi ke Semesta. 

Setiap menggunakan LOa - Pasti Berhasil 
clear-kan Believe Anda, "benarkah ini keinginan saya?" "Apa pentingnya buat saya?" 

Micro cosmos - Makro cosmos 
Sesuatu yang tidak bisa diselesaikan dengan domain kiri, maka yang berlaku adalah Domain Kanan (Astral) - Diantara caranya adalah Meditasi.Ketika believe Anda ke Meditasi - Maka terjadi. DI level Kanan - Butuh Ketegasan . 

Jika diperlukan action yang kiri, ya lakukan kemudian padukan dengan yang Kanan. 
Ini contoh Believe. 

Niat : itu menjadi pintu pembuka awal 
Ingat Niat dan Ijinkan 
Mudra untuk memperkuat dan menjadi segel. 

Yuk Praktek Mudra Kubra 
Akses keberlimpahan sehingga bisa ikut kelas berbayar meditasi mindfulness. 

Niatkan Ijinkan energi keberlimpahan dalam meditasi kali ini. 
Nikmati kenyamanan ketika kita sendiri - pada sat ini. 
Abaikan Pikiran -
letakkan diri dalam posisi nyaman senyaman nya. 
seolah olah ANda berada dalam rumah diri Anda. 


dalam meditasi 
Nanti ada panduan - menemukan sesuatu 
Ada praktisi yang meditasi : Saya Mohon Bimbingan. 


Dalam Meditasi 
Usahakan semua sudah tuntas - 

Meditasi mengenalkan kita pada sensasi yang belum pernah kita alami. 
Meditasi membuat kita  menyadari diri kita, misal tubuh miring ke kiri, ke belakang , 
Ketika sensasi muncul, maka kita connect - di level tertentu kita masuk ke lubang energi halus, lalu keluar lagi. Artinya kita sedang bersentuhan dengan sesuatu (energi) - Sikapi bahwa kita sedang terhubung. 

Energi : Kita semakin peka dengan Energi 
Meditasi bukan Hipnosis (yang semakin yakin) 
Semakin dilatih : tubuh semakin mengenali energi . 

DI kelas Meditasi ONSITE 
sama seperti dengan Zoom 
bedanya : bayangkan kenalan orang secara digital dengan kenalan secara langsung. 
1. Orang yang masih awam tentang meditasi 
2. Midfullness beda dengan Prana Samadhi 
Mindfullness bukan tradisi - sebagai self healing yang sifatnya mental-syukur-syukur ke fisik 

3. Meditasi untuk Aplikasi LOA 
Anda tentukan keinginan, maka pertanyakan di awal - apakah sudah selaras? 
inilah pentingnya kelas On-Site. 
Misal, mau ngobrol langsung - privat : Ayuk! 

4. Meditasi Kontemporer, Sadar nafas, self Healing Self Improvement 

===== 

Meditasi itu Banyak :~
1. Wajah
2. Tradisi ~
3. Tujuan 
Ingat : Meditasi untuk Menjadi Master Atas Pikiran Kita. 

Setiap Saat : Meditasi !
Perbanyak Praktek 
Nimati kesendirian 
Mudra Kuber 
Ijinkan energi Keberlimpahan menyertai Kita 


Baca Tulisan viral  : Belajar Garfologi di Bento Kopi Semarang

Back to Top